“Suzuki SV-7GX Meluncur: Pakai Mesin V-Twin 650 cc, Siap Terabas di Jalan”

suzuki sv-7gx Meluncur: Pakai Mesin V-Twin 650 cc, Siap Terabas di Jalan”

Suzuki Motor Corporation (SMC) meluncurkan motor crossover terbaru Suzuki SV-7GX di pameran sepeda motor internasional eicma 2025 di Milan, Italia. Motor petualang ini akan dijual di pasar Amerika Utara dan Eropa mulai tahun depan.

Suzuki SV-7GX mewarisi konsep dan desain agresif dari model kelas atas, GSX-S1000GX. Motor ini merupakan model crossover yang memadukan sportyness model jalanan dengan kenyamanan model petualangan.

Suzuki SV-7GX menggendong mesin 645 cc Liquid-Cooled 4 Cycle V-Twin DOHC. Mesin dihubungkan dengan transmisi 6 percepatan.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *