Berita  

Risnandar Terjerat, KPK Limpahkan Berkas Perkara Eks Pj Walkot Pekanbaru ke Jaksa, Apa yang Terjadi?

Risnandar Terjerat, KPK Limpahkan Berkas Perkara Eks Pj Walkot Pekanbaru ke Jaksa, Apa yang Terjadi?
Risnandar Terjerat, KPK Limpahkan Berkas Perkara Eks Pj Walkot Pekanbaru ke Jaksa, Apa yang Terjadi?

Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi ( KPK ) telah menuntaskan penyidikan kasus dugaan korupsi dengan tersangka mantan Penjabat (Pj) Wali Kota Pekanbaru risnandar mahiwa. Berkas perkara telah dilimpahkan ke jaksa.

“Telah dilakukan pelimpahan tersangka dan barang bukti untuk tiga tersangka perkara Pekanbaru dari penyidik ke jaksa penuntut umum,” ujar Juru Bicara KPK Tessa Mahardhika Sugiarto melalui keterangannya, Selasa (25/3/2025).

Selain Risnandar, dua tersangka lain ialah Sekretaris Daerah Pekanbaru Indra Pomi Nasution (IPN) dan Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Bagian Umum Sekretariat Daerah Kota Pekanbaru Novin Karmila (NK). Perkara ini terkait dengan pemotongan anggaran atas uang ganti uang.

Exit mobile version