Berita  

Rem Blong di Semarang, Truk TNI dan 2 Rantis Anoa Berujung Kecelakaan

Rem Blong di Semarang, Truk TNI dan 2 Rantis Anoa Berujung Kecelakaan
Rem Blong di semarang, Truk TNI dan 2 Rantis Anoa Berujung Kecelakaan

Kecelakaan melibatkan kendaraan taktis (rantis) jenis Anoa terjadi di Kabupaten Semarang, Jawa Tengah. Mobil militer yang sedang dalam iring-iringan itu tertabrak rantis di belakangnya yang diduga mengalami masalah rem dan menabrak truk.

Kecelakaan itu terjadi di Jalan Raya Jambu-Temanggung masuk wilayah Bedono, Kabupaten Semarang pada Kamis (20/3) sore. Dari video yang beredar, terlihat anggota TNI menangani Anoa yang berhenti di tengah jalan dan warga membantu pengendara lain yang akan melintas.

Exit mobile version