“Rahasia Pencernaan Tetap Sehat Usai Santap Sajian Berlemak Saat Lebaran: Mitos atau Fakta?”

“Rahasia Pencernaan Tetap Sehat Usai Santap Sajian Berlemak Saat Lebaran: Mitos atau Fakta?”

Padahal, sistem pencernaan bukan hanya sekadar pemroses makanan. Ia disebut sebagai ‘otak kedua’ tubuh dan menjadi kunci 80% sistem imun kita. Dikutip dari Hopkins Medicine, para ilmuwan menyebut otak kedua ini sebagai sistem saraf enterik (ENS), yakni dua lapisan tipis yang terdiri dari lebih dari 100 juta sel saraf yang melapisi saluran pencernaan dari esofagus hingga rektum.

Berbeda dengan otak di kepala, peran utama ENS adalah mengendalikan pencernaan, mulai dari menelan hingga melepaskan enzim yang memecah makanan hingga mengendalikan aliran darah yang membantu penyerapan nutrisi hingga pembuangan.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *