“Prabowo Minta Longgarkan TKDN, Guncangan Besar Menanti Industri Otomotif!”

“Prabowo Minta Longgarkan tkdn, Guncangan Besar Menanti Industri Otomotif!”

Presiden Prabowo Subianto meminta aturan tingkat komponen dalam negeri (TKDN) diubah agar lebih fleksibel. Hal tersebut bertujuan agar Indonesia lebih kompetitif dari negara lain. Namun, menurut pakar, kebijakan itu akan berdampak buruk untuk industri otomotif nasional.

pengamat otomotif senior dari Institut Teknologi Bandung (ITB), Yannes Pasaribu menegaskan, rencana Prabowo mengubah skema TKDN akan mengguncang industri otomotif nasional. Sebab, jika kebijakan tersebut diresmikan, pasar otomotif lokal akan ketergantungan impor.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *