Berita  

“Kapolri Perintah Tanggap Darurat, Bencana Tak Akan Menjadi Mimpi Buruk”

“Kapolri Perintah Tanggap Darurat, Bencana Tak Akan Menjadi Mimpi Buruk”

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memimpin apel kesiapan tanggap darurat bencana di Mako Brimob Polri. Apel ini digelar serentak di seluruh Indonesia dan diikuti oleh 155.938 personel gabungan.

Pantauan detikcom , Sigit memimpin apel di atas podium lapangan Mako Brimob Polri, Kelapa Dua, Depok, Jawa Barat, Rabu (5/11/2025). Apel di lokasi ini sendiri diikuti 2.915 personel gabungan.

Exit mobile version