Berita  

Kapolda Jabar Dukung Waka DPR dalam Perangi Premanisme: Tegakkan Hukum atau Hancur!

Kapolda Jabar Dukung Waka DPR dalam Perangi Premanisme: Tegakkan Hukum atau Hancur!
Kapolda Jabar Dukung Waka DPR dalam Perangi Premanisme: Tegakkan Hukum atau Hancur!

Wakil Ketua DPR RI Cucun Ahmad Syamsurija l mengapresiasi komitmen kapolda jawa barat Irjen Rudi Setiawan memberantas aksi-aksi preman di Jabar. Menurutnya, tak boleh ada tempat bagi premanisme di Jawa Barat.

“Jawa Barat biasa dikenal dengan daerah yang banyak ormas ‘premanisme’. Sekarang akan ditertibkan oleh Pak Kapolda, tentunya hal ini kita apresiasi karena premanisme di Jabar telah meresahkan masyarakat sehingga harus diberantas,” kata Cucun Ahmad Syamsurijal, dalam keterangannya, Senin (19/5/2025).

Cucun menyambut baik hal tersebut mengingat aksi premanisme berbalut ormas tak hanya meresahkan masyarakat, tapi juga mengganggu iklim investasi di daerah-daerah, termasuk Jabar. Pihaknya siap mengawal program tersebut.

Exit mobile version