“Kafein Matcha VS Kopi Hitam: Mana yang Lebih Efektif dalam Menjaga Fokus dan Energi?”

“Kafein matcha VS kopi hitam: Mana yang Lebih Efektif dalam Menjaga Fokus dan Energi?”

Matcha telah menjadi salah satu minuman yang digemari oleh banyak masyarakat, khususnya generasi muda. Selain memiliki rasa yang unik, matcha juga mengandung beragam nutrisi yang bermanfaat untuk kesehatan.

Salah satu zat yang terkandung dalam matcha adalah kafein. Matcha memiliki kandungan kafein sedikit lebih tinggi dibandingkan jenis teh hijau lainnya. Ini dikarenakan matcha terbuat dari daun teh bubuk alih-alih daun teh kering yang diseduh. Proses ini pula yang membuat matcha memiliki rasa lebih kaya dibandingkan teh hijau biasa.

Lantas, apakah kandungan kafein pada matcha lebih besar dibandingkan kopi?

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *