Berita  

Hilangnya Bocah 6 Tahun di Jaksel: 8 Bulan Tanpa Jejak, Masihkah Harapan?

Hilangnya Bocah 6 Tahun di Jaksel: 8 Bulan Tanpa Jejak, Masihkah Harapan?
Hilangnya Bocah 6 Tahun di Jaksel: 8 Bulan Tanpa Jejak, Masihkah Harapan?

Seorang bocah laki-laki berusia 6 tahun di Pesanggrahan, Jakarta Selatan (Jaksel) dilaporkan hilang. Korban hilang usai mengaji.

“(Hilang) saat sore setelah mengaji,” kata Kapolsek Pesanggrahan, AKP Seala Syah Alam kepada wartawan, Selasa (11/11/2025).

Korban hilang pada 5 Maret 2025, dan dilaporkan kepada pihak kepolisian sehari setelahnya. Artinya, proses pencarian korban sudah berlangsung selama 8 bulan lamanya.

Exit mobile version