Berita  

Anggota DPR Kritik Pengelolaan Cadangan Pangan soal Temuan Beras Berkutu – Alternatif 2

Anggota DPR Kritik Pengelolaan Cadangan Pangan soal Temuan Beras Berkutu - Alternatif 2
Anggota DPR Kritik Pengelolaan Cadangan Pangan soal Temuan beras berkutu – Alternatif 2

Anggota Komisi IV DPR RI, daniel johan, mengkritik pengelolaan cadangan pangan usai ada temuan beras sisa impor yang berkutu di gudang bulog Yogyakarta. Daniel menyebut seharusnya hal itu tak boleh terjadi.

“Terkait informasi adanya beras sisa impor tahun 2024 sudah berkutu, ini pukulan bagi kebijakan pangan kita. Ini merupakan satu kelemahan dalam pengelolaan cadangan pangan, harusnya hal ini tidak boleh terjadi. Kita impor menggunakan uang negara tetapi berasnya dibiarkan berkutu,” kata Daniel kepada wartawan, Senin (17/3/2025).

Politikus pkb itu menyarankan agar beras itu langsung diberikan kepada masyarakat. Dia menegaskan kebijakan impor harus dihitung sesuai kebutuhan agar tak ada stok menumpuk di gudang.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *