Berita  

“100 ASN Pemkot Probolinggo Ajukan Cerai, Skandal Orang Ketiga Meneror perkotaan”

“100 ASN Pemkot Probolinggo Ajukan Cerai, Skandal Orang Ketiga Meneror perkotaan”

Wali Kota Probolinggo Aminuddin bercerita tentang banyaknya pengajuan perceraian dari ASN di Pemkot Probolinggo. Baru tujuh bulan menjabat, ia sudah menerima lebih dari 100 berkas permohonan cerai dari pegawai, mayoritas karena ada orang ketiga di tempat kerja.

Dilansir detikJatim , Aminuddin mengaku, ia sudah menerima lebih dari 100 berkas permohonan persetujuan perceraian dari pegawai di lingkungan Pemerintah Kota (Pemkot) Probolinggo.

Dalam pidatonya saat pelantikan ratusan pejabat Pemkot, Selasa (30/9), Aminuddin menyampaikan keprihatinannya atas banyaknya pengajuan perceraian di kalangan aparatur sipil negara (ASN) maupun pegawai non-ASN. Menurutnya, setiap hari ia menerima 1 hingga 3 berkas permohonan perceraian di meja kerjanya.

Exit mobile version