Bola  

Tuchel: Performa Inggris Masih Menurun, Namun Hasillah yang Terpenting!

Tuchel: Performa Inggris Masih Menurun, Namun Hasillah yang Terpenting!
Tuchel: Performa Inggris Masih Menurun, Namun Hasillah yang Terpenting!

Pelatih Timnas Inggris Thomas Tuchel memaklumi performa timnya memang belum memuaskan. Tapi, bagi Tuchel, tiga poin yang terpenting.

Tuchel melakoni debutnya sebagai arsitek The Three Lions saat menjamu Albania di Wembley Stadium, Sabtu (22/3/2025) dini hari WIB, pada laga pertama Grup K Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Eropa .

Tuchel menurunkan skuad terbaiknya termasuk kapten Harry Kane di lini serang ditopang Marcus Rashford, Jude Bellingham, dan Phil Foden. Inggris tampil dominan dengan membuat 12 attempts, setengah di antaranya mengarah ke gawang.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *