Berita  

Netflix Diarahkan untuk Hentikan Konten LGBT di Indonesia oleh Komisi I DPR

Netflix Diarahkan untuk Hentikan Konten LGBT di Indonesia oleh Komisi I DPR
netflix Diarahkan untuk Hentikan konten lgbt di Indonesia oleh Komisi I DPR

Wakil Ketua Komisi I DPR RI, Sukamta, menyayangkan tayangan Netflix yang menghadirkan konten LGBT di animasi anak. Sukamta mewanti-wanti jangan sampai tayangan tersebut masuk ke Tanah Air.

“Sangat menyayangkan adanya tayangan Netflix dengan konten pro-LGBT dalam film animasi yang menjadi konsumsi anak-anak. Saya mendukung Komdigi untuk bertindak tegas, termasuk rencana Komdigi yang akan memanggil Netflix,” kata Sukamta kepada wartawan, Jumat (3/10/2025).

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *