
Agar puas tetap lancar, sangat penting untuk memenuhi kebutuhan cairan dalam tubuh. Apalagi tubuh manusia terdiri dari 60-80% cairan. Maka dari itu, disarankan untuk mengonsumsi air putih minimal 2 liter per hari.
Tak sekadar banyak, air yang dikonsumsi juga harus diperhatikan kualitasnya. Dikutip dari berbagai sumber, berikut adalah ciri-ciri mineral yang baik untuk sahur dan berbuka puasa: