Bola  

Jelang Derby Inter Vs Milan, Maldini Ingatkan: “Ini Bukan Cukai, Tapi…”

Jelang Derby Inter Vs Milan, Maldini Ingatkan:
Jelang Derby Inter Vs Milan, Maldini Ingatkan: “Ini Bukan Cukai, Tapi…”

Derby Milan akan memanaskan Serie A pada akhir pekan ini. Mantan bek AC Milan Paolo Maldini memberikan peringatannya.

Inter Milan akan menghadapi AC Milan di Giuseppe Meazza pada pekan ke-12 Serie A di Giuseppe Meazza, Senin (24/11/2025) dini hari WIB. Kedua tim saat ini bersaing di papan atas.

Inter memuncaki klasemen Liga Italia dengan 24 poin. Sementara Milan membuntuti di urutan ketiga dengan selisih dua poin dari rivalnya itu.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *