“Beres atau Ngantuk? Jawaban Ilmiah untuk Dilema Berkendara Layang.”

“Beres atau Ngantuk? Jawaban Ilmiah untuk Dilema Berkendara Layang.”

Kopi seringkali menjadi salah satu andalan untuk menangkal kantuk saat berkendara jarak jauh, termasuk saat mudik dan perjalanan balik dari kampung halaman. Minuman ini mengandung kafein, yang efeknya memang mendongkrak energi.

Meski demikian, kandungan kafein juga kerap memicu beser di perjalanan. Bagi pemudik yang menggunakan jalan tol, ini jadi persoalana tersendiri mengingat rest area seringkali penuh saat musim mudik.

“Ya betul (membuat beser), karena dengan minum berkafein produksi urinenya menjadi lebih banyak,” ucap spesialis urologi Prof Dr dr Nur Rasyid, SpU(K), ketika dihubungi detikcom, Senin (17/3/2025).

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *