
Lebih dari 30.000 orang berbondong-bondong mendatangi Basilika Santa Maria Maggiore di Roma, ibu kota Italia , demi mengunjungi langsung makam paus fransiskus . Sang Bapa Suci dimakamkan di basilika yang ada di luar Vatikan itu pada Sabtu (26/4) waktu setempat.
Tidak ada Paus yang dimakamkan di luar Vatikan selama lebih dari satu abad terakhir. Paus Fransiskus memilih untuk dimakamkan di basilika yang terletak di lingkungan paling multikultural di ibu kota Italia tersebut, karena nilai signifikan yang dimiliki basilika itu untuknya semasa hidup.
Selain berita tersebut, berikut ini berita-berita internasional yang menarik perhatian pembaca detikcom , hari ini, Senin (28/4/2025):